Quantum Edukasindo Paradigma (QEP) merupakan perusahaan yang bergerak di bidang jasa tes IQ Online, minat bakat, penjurusan studi, asesmen & psikodiagnostik, promosi jabatan, coach bimbingan karir, serta pelatihan dan pengembangan SDM.
Berdiri sejak tahun 2000 dengan melibatkan para asesor dan fasilitator profesional yang handal di setiap bidangnya, telah melayani ribuan individu, sekolah, lembaga pendidikan, instansi pemerintah maupun perusahaan multinasional dengan visi-misi untuk membina, memperlengkapi, dan mempersiapkan sumber daya manusia Indonesia agar dapat memberi kontribusi positif dalam keluarga, pelayanan, organisasi, serta menjadi aset bangsa yang tinggi iman, tinggi ilmu, tinggi karakter sesuai motto QEP FACILITY :
(FAith, sCIence, personaLITY) FACILITY: Financial performance, Adding and helping customers, Continuous improvement, Integrity, Leadership and liability, Itinerant, Tactical, You and i to we.
Sumber Daya Manusia Indonesia yang berkembang secara utuh dan optimal, sehingga dapat memberi kontribusi dan pengaruh positif dalam keluarga, pelayanan, masyarakat, bangsa, dan negara.
Membina, memperlengkapi, dan mempersiapkan Sumber Daya Manusia Indonesia agar menjadi aset bangsa yang Tinggi Iman, Tinggi Ilmu, serta Tinggi Karakter.
Pelayanan dalam bidang Training & Seminar in house maupun public class, indoor, dan outdoor team building, retreat, dan company outing.
Pelayanan dalam bidang tes IQ, minat dan bakat, kepribadian, seleksi karyawan, dan potential review/promosi jabatan.
Pelayanan bimbingan teknik belajar maupun mengajar efektif menggunakan Quantum Learning dan Quantum Teaching. Efektif bagi siswa, mahasiswa, guru, dosen, ataupun staff serta pendampingan belajar untuk orang tua.
“They enjoyed the process and most importantly they can find ways how to develop their leadership skill in their daily work and eventually creating a very conductive working environment within their divisions.”
“Kami sangat bersyukur dan berterima kasih atas bantuan Tim Quantum Edukasindo Paradigma, khususnya pada siswa/siswi kelas X dalam menentukan jurusan IPA atau IPS dengan lengkap dan detil sehingga dapat menjadi dasar untuk mendampingi mereka sesuai dengan kemampuan mereka selama di sekolah menengah yang penuh gejolak di dalamnya.”
“Vocational Guidance Test yang diberikan sangat membantu perencanaan studi lanjutan siswa-siswa kami di sekolah, ditambah Program Seminar dan Konseling One-on-One dengan konselor yang ramah dan berpengalaman memudahkan ananda beserta orangtua menemukan bakat minat ananda yang sesungguhnya.”
“Saya percaya bahwa Tuhan memberi talenta yang berbeda kepada tiap anak. Dan kami meminta bantuan QEP untuk menemukannya, serta cara mengembangkannya, hingga nantinya hidupnya bisa berarti untuk sesama. Alhasil, anak-anak saya, yaitu Raissa & Aditya lebih mantap dalam memilih jurusan setelah tes di QEP, padahal sebelumnya mereka bingung dengan jurusan yang akan diambil. Terima kasih QEP”